peluang bisnis internet

Kita semua menyadari bahwa harga barang kebutuhan pokok makin hari makin naik, biaya bulanan seperti listrik, air, telpon juga selalu menanjak. Ditambah lagi biaya pendidikan, transportasi juga makin tinggi.Keamanan pekerjaan juga hampir tidak ada, bahkan makin banyak perusahaan sudah menerapkan sistem kontrak kerja, jadi karyawan tetap juga sudah menjelang punah.Bagi pebisnis,kondisi juga makin ketat,karena saingan makin banyak,sedangkan daya beli makin menurun.Mau tidak mau semua dari kita harus mencari alternatif atau penghasilan tambahan
Bagi yang memiliki modal lebih (di atas Rp.50juta), mereka akan mulai mencari instumen instrument investasi, misalnya bisnis, option, saham, reksadana, forex, property dan lain lain.Lalu bagaimana jika hanya memiliki modal kecil, dan hanya memiliki sedikit waktu untuk mengerjakan kegiatan alternatif untuk menambah penghasilan?Apakah ada solusi?berikut beberapa peluang bisnis internet yang saya nukil dari Ebooknya pak suwandi Chow.
1.menyediakan tempat bagi para sponsor untuk menyewa iklan di website anda
2.Menyediakan backlink (link balik) ke website pemasang link
3.Menyediakan website direktori sehingga bagi yang berminat bisa meletakan nama perusahaan mereka di direktori tersebut.
4.Jual Beli Domain Ber PR
5.bisnis webhosting
6.jasa membuat website sederhana
Itu hanya sebagian kecil saja dari beberapa peluang yang ada dalam kita berbisnis internet namun yang pasti di butuhkan adalah  ketekunan agar kita bisa fokus dalam menjalani sebuah bisnis internet dan mempunyai schedule dalam menjalankan sebuah bisnis internet.

0 komentar:

Posting Komentar